Harga Tejangkau! Paket Wisata Gorontalo Dan Pulo Cinta Eco Resort Terpercaya

Paket wisata gorontalo  Paket wisata gorontalo
tentunya sudah banyak yang tau tentang pulo cinta, pulo ini berbentuk seperti
hati bentuk yang seperti hati ini menambah romantisme jika kamu berwisata ke
pulo cinta gorontalo. 

Gorontalo pulo cinta terletak di
teluk tomini, gorontalo Sulawesi utara. Menurut legenda konon pulau ini menjadi
lokasi pertemuan rahasia pangeran gorontalo dengan seorang putri saudagar dari
belanda, ternyata dongeng yang juga romantis, berhasil menjual wisata pulau
cinta.

PAKET WISATA MURAH, PAKET WISATA GORONTALO, PAKET WISATA GORONTALO TERPERCAYA, PAKET WISATA PULAU CINTA, GORONTALO KEREN, WISATA GORONTALO, WISATA ALAM GORONTALO, WISATA PANTAI GORONTALO, WISTA LIMBOTO GORONTALO, WISATA KULINER KHAS GORONTALO,
Di pulo cinta terdapat
15 cottage yang di design unik dan romantic mengelilingi pulau ini, khusus
konsep bangunan ini meniru rumah adat yang ada di sekitar. Pulo cinta ini menjadi
salah satu tempat wisata yang sangat terkenal di gorontalo.

Pulo cinta ini berada
di tengah pantai, serta jembatan yang memanjang terbuat dari kayu untuk akses
jalan, pulo cinta sangat berbeda dengan pulau lainnya suasana yang berbeda saat
kamu bermalam disini, pemandangan di pulo cinta ini terbilang cukup keren
seperti Maldives. Awalnya pulau ini merupakan pulau yang tak berpenghuni,
hingga pada akhirnya ada masyarakat boalemo yang menemukan tempat ini dan
melaporkan kepada dinas pariwisata gorontalo.

Pada festival sail
tomini gorontalo yang dibuka di boalemo, pulo cinta ini akhirnya diresmikan
oleh menteri Rizal Ramli sebagai salah satu tempat wisata di gorontalo yang di
adakantepat di pulo cinta, harga masuk pulo cinta juga sangat terjangkau.

Paket liburan ke
gorontalo wisatawan bisa menikmati hopping island, snorkeling dan diving,
menikmati hutan pesisir boalemo, wisatawan akan di manjakan dengan pemandangan
yang sangat indah, wisatawan bisa menikmati fasilitas yang di sediakan di
cottage tersebut.

Paket wisata 4 hari 3 malam wisatawan akan menginap di cottage yang ada di pulo cinta, wisatawan akan
merasakan menginap di tengah pantai, wisatwan juga dapat menikmati pulau pulau
kecil di teluk tomini dengan menaiki perahu. Sekitar 1 jam saja wisatawan dapat
mengelilingi semua pulau pulau tersebut antara lain gulf of tomini, pulau bajo,
pulau lito mohupombo kiki, dan masih banyak lagi pulau pulau kecil lainnya. 

Wisata hiu paus gorontalo, wisatawan akan di ajak untuk melihat salah satu destinasi wisata hiu
paus yang ada di gorontalo, tempat ini menjadi tempat terpopuler di gorontalo,
banyak wisatawan lokal maupun macanegara yang datang untuk melihat langsung hiu
paus yang di pelihara di gorontalo.

Tour gorontalo,
wisatawan bisa melakukan kegiatan wisata pulau serta snorkeling dan diving,
namun di gorontalo berbeda selain keindahan bawah laut air di teluk tomini juga
memiliki tingkat kejernihan yang tinggi wisatawan tidak perlu menyelam terlalu
dalam, cukup 2-3 meter menyelam saja wisatawan bisa melihat keindahan berbagai
macam terumbu dan biota laut.

Liburan ke gorontalo
tentu sangat menyenangkan karena di gorontalo terdapat tempat tempat wisata
yang sangat indah dan terpopuler, jika wisatawan ingin pergi ke gorontalo,
wisatawan cukup memesan tiket pesawat tujuan gorontalo, ada juga transpotasi
mobil, wisatawan bisa pergi lewat darat maupun udara.

Harga paket wisata
gorontalo
tentunya tergantung dari mana kota asal wisatawan. Untuk harga sewa
cottage di kisarkan 3 juta sampai 5 juta permalam, memang terbilang cukup
mahal, tapi wisatawan bisa menikmati serunya menginap di cottage pulo cinta dan
wisatawan juga bisa menikmati fasilitas yang telah disediakan. 

Wisata tour gorontalo
juga memiliki adat, gorontalo pun memiliki seni bela diri tradisional yang
bernama langga atau biasa disebut dengan nama silat gorontalo. Gorontalo juga
memiliki symbol permaknaan harkat dan martabat, baik itu melalui hewan ataupun tumbuhan,
ada pun symbol atau lambang khas gorontalo yaitu: sayap burung maleo, ukiran
bamboo berkepala buaya dan pohon pinang.

PAKET WISATA MURAH, PAKET WISATA GORONTALO, PAKET WISATA GORONTALO TERPERCAYA, PAKET WISATA PULAU CINTA, GORONTALO KEREN, WISATA GORONTALO, WISATA ALAM GORONTALO, WISATA PANTAI GORONTALO, WISTA LIMBOTO GORONTALO, WISATA KULINER KHAS GORONTALO,
Gorontalo juga memiliki
makanan khas  tersendiri yaitu, binte
biluhuta, yilabulo, milu tongkol dan masi ada lainnya, wisatawan yang ingin
pergi ke gorontalo jangan lewatkan untuk mencicipi makanan khas gorontalo,
binte biluhuta banyak di jual di rumah makan gorontalo.

Wisata 3 hari 2 malam
di gorontalo wisatawan bisa jalan jalan sepuasnya untuk melihat tempat tempat
wisata yang ada di gorontalo yaitu pulau saronde, pulau saronde adalah salah
satu tempat yang sangat populer di gorontalo, pulau saronde terletak di
kecamatan ponelo, kwandang, kabupaten gorontalo utara, pulau saronde terkenal
dengan keindahan pasir putihnya setiap tahun pulau menjadi tempat persinggahan
kapal pasiar dari seluruh dunia.

Wisatawan juga bisa
jalan jalan melihat benteng otanaha, benteng otanaha adalah bekas penjajahan
portugis, benteng otanaha digunakan para raja gorontalo sebagai tempat
perlindungan dan pertahanan, keunikan benteng terlihat dari material yang
digunakan untuk membangun benteng yaitu campuran pasir, dan putih telur maleo.


Oleh oleh khas
gorontalo pia saronde, banyak wisatawan yang datang ke gorontalo untuk mencari
pia saronde karena rasa dari pia saronde sangat berbeda dengan pia pia yang
lain, pia saronde di jual di toko toko gorontalo di jl, sultan botutihe 29 kota
gorontalo depan gorontalo mall, untuk wisatawan yang ingin memesan pia saronde
bisa langsung kunjungi tempat penjualan.

Gorontalo juga memiliki
rumah adat dulohupa yang merupakan sebuah rumah yang berbentuk panggung dengan
bentuk atap yang artistic dan pilar pilar kayu sebagai hiasannya, kedua
tangganya terletak di sisi kiri dan kanan merupakan gambaran tangga adat
disebut totihu. Rumah adat ini berfungsi sebagai balai musyawarah adat bandayo
dolohupa, nama dolohupa berarti mufakat untuk memprogamkan rencana pembangunan
daerah dan mengatasi setiap permasalahan. Di dalam rumah adat ini di gelar
perlengkapan uapacara adat perkawinan berupa pelaminan busana adat pengantin
dan hiasan lainnya.

Gorontalo mempunyai
bahasa daerah khusus, gorontalo mempunyai 3  bahasa, bahasa yang cukup yang di kenal
masyarakat di wilayah ini yaitu: bahasa suwawa ( disebut juga bahasa bonda),
dan bahasa atinggola (bahasa andagile ). Dalam proses pengembangan bahasa
gorontalo lebih domain sehingga menjadi lebih di kenal oleh masyarakat di
saentero gorontalo, namun saat ini bahasa gorontalo di pengaruhi oleh bahasa Indonesia
dan bahasa manado melayu  sehingga
kemurnian bahasnya agak sulit di peroleh dalam penuturan orang gorontalo.

Untuk wisatawan yang
ingin mencari paket wisata raja ampat murah kami juga menyiapkan paket wisata
raja ampat dengan harga yang sangat terjangkau, di raja ampat wisatawan akan di
ajak untuk melihat tempat tempat wisata yang ada di raja ampat dengan pemandangan
alam yang sangat indah, kami menyiapkan paket tour raja ampat 5 hari 4 malam, 4
hari 3 malam, 3 hari 2 malam dan daily raja ampat, di jamin wisatawan akan
senang dan puas dengan pelayanan kami.

Kami juga menyediakanpaket wisata manado bunaken, untuk wisatawan yang mencari paket wisata manado
bunaken kami telah menyediakan dengan harga terjangkau dan fasilitas yang
lengkap, wisatawan akan di ajak untuk melihat tempat tempat wisata yang ada di
manado khususnya bunaken, bunaken menjadi salah satu tempat yang sangat populer
karena bawah laut yang sangat indah, banyak wisatawan lokal maupun macanegara
yang datang untuk melihat keindahan bawah laut bunaken.

Penulis : claudya
leiwakabessy

Siswa prakerin SMK N 1
BITUNG 2019